Hanya catatan kecil dari seorang pemimpi kecil

Minggu, 27 Juli 2014

Posted by banggundul on 00.07 in | No comments
Ini adalah daftar urutan komponen sepeda balap yang umum digunakan merek Shimano.
  • Entry Level
- Shimano 2300
Komponen ini memiliki harga yang relatif murah dan bisa digunakan untuk sepeda hybrid.

- Shimano Claris
Komponen ini memliki kehandalan, murah perawatannya dan mudah untuk di update. Evolusi dari groupset 2400.

- Shimano Sora

Komponen ini sangat cocok digunakan untuk sepeda hybrid.  Memiliki berat yang ringan dan memiliki sistem pengereman yang dapat diandalkan.

  • Mid Level
- Shimano Tiagra

Komponen ini memiliki desain yang ramping, harga yang kompetitif dan tingkat performa yang berbeda dibandingkan dengan entry level

- Shimano 105

Komponen ini menawarkan beberapa fitur yang diperbaharui. Jika memiliki anggaran yang cukup yang artinya memperbaiki performa maka komponen ini sempurna untuk dimiliki. Komponen ini tersedia dengan warna silver dan hitam.

  • Intermediate Level
- Shimano Ultegra


Komponen ini menawarkan fitur hollowtech II yang dapat meminimalkan gesekan dan dapat membentengi bagian bawah frame sehingga meminimkan tekanan pada frame.

  • Pro Level
- Shimano Dura-Ace

Kompenin ini memiliki akurasi yang sempurna setiap perpindahan giginya dan memiliki pergeseran yang konstan walaupun telah digunakan cukup sering.




0 komentar:

Posting Komentar

Search Our Site

Bookmark Us

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter